HIDUP PENUH DENGAN RESIKO

avatar
· 阅读量 268

Para Sahabat Trader

Kalo kita renungkan sejatinya secara tidak sadar hidup kita penuh dengan resiko dan bahkan kita telah meresikokan nyawa kepada orang lain yang bahkan tidak kita kenal.

Seperti ketika kita naik kendaraan umum seperti angkot, Grab, Ojeg,  bus, kereta api atau bahkan pesawat terbang.

Kita telah begitu berani meresikokan nyawa kita dengan mempercayakan keselamatan nyawa kita kepada orang lain dengan menjadi penumpang di kendaraan umum sementara kita enggak tau sopirnya siapa, ahli atau tidak. Hingga alhamdulillah kita sampai ke tujuan dengan selamat lalu kita membayar sedikit uang jasa transportasi kendaraan umum tersebut. Namun setiap saat resiko itu bisa saja datang tanpa kita mau karena faktanya banyak juga kendaraan umum yang terjadi kecelakaan karena kelalaian sang supir yang membuat penumpang yang tak bersalah ikut menjadi korbannya.

Ada juga yang tidak menggunakan kendaraan umum dan menggunakan kendaraan pribadi seperti motor atau mobil dan menyetirnya sendiri namun faktanya tidak sedikit juga kendaraan pribadi yang terjadi kecelakaan lalu lintas. Resiko menggunakan kendaraan umum dan resiko menggunakan kendaraan pribadi ternyata sama sama beresiko.

Kisah diatas adalah ilustrasi sama seperti dunia forex trading, Trader ikut copy trading kepada akun master ketika sang akun masternya profit maka client juga ikut profit namun ketika akun masternya loss bahkan MC maka akun clientnya juga sama.

Akun master trading berpengalaman saja bisa loss karena market forex bergerak susah ditebak apalagi yang masternya pemula yg kurang pengalaman dijadikan sebagai master copy trading nya maka resikonya lebih tinggi untuk terjadi kerugian. 

Ada juga yang memilih copy trading pake ea atau robot trading yang mahal dan bagus namun sayangnya karena logic dan setingan ea yang statis sedangkan market bergerak dinamis random sempurna maka tetap saja bisa beresiko loss.

Trader kemudian melihat history sebagai tolak ukur kita dalam memilih master copy trading namun fakta kabar buruknya history adalah sebuah data di masa lalu tidak pernah ada jaminan data di masa lalu akan bergerak sama di masa depan maka resiko terjadi loss juga tetap saja ada. Namun setidaknya dengan history kita bisa mengetahui bagaimana kemampuan dan performa trading master yang akan kita ikuti.

Ada juga Trader yang memilih trading sendiri enggak mau ikut copy trading, namun sayangnya karena factor penendalian diri , emosional yang tidak stabil, pengambilan keputusan yang salah, keserakahan, manajemen risk yang tidak baik justru menjadi sebuah boomerang yang akan membuat mereka lebih besar kemungkinan terjadi loss nya.

Sahabat trader fakta2 tersebut adalah fenomena fakta yang terjadi dalam dunia forex trading yaitu RESIKO karena resiko itu tidak bisa dihilangkan namun kita hanya bisa memanaj resiko dan meminimalisir resiko resiko tersebut. Kita tidak perlu takut kepada resiko karena dengan adanya resiko maka akan ada juga peluang untuk profit. Oleh karena itu kita harus siap dan ikhlas terhadap resiko.

Apapun keputusan yang kita ambil semoga bisa sukses 

Salam kejayaan 

HIDUP PENUH DENGAN RESIKO

风险提示:以上内容仅代表作者或嘉宾的观点,不代表 FOLLOWME 的任何观点及立场,且不代表 FOLLOWME 同意其说法或描述,也不构成任何投资建议。对于访问者根据 FOLLOWME 社区提供的信息所做出的一切行为,除非另有明确的书面承诺文件,否则本社区不承担任何形式的责任。

FOLLOWME 交易社区网址: www.followme.ceo

喜欢的话,赞赏支持一下
avatar
回复 0

加载失败()

  • tradingContest