Pasardana.id - Nilai ekspor Indonesia masih melanjutkan kenaikan. Per Agustus 2024 mencapai US$23,56 miliar atau naik 5,97% dibanding ekspor Juli 2024. Menurut Deputi Bidang Distribusi dan Jasa Badan Pusat Statistik (BPS), Pudji Ismartini, ekspor nonmigas Agustus 2024 mencapai US$22,36 miliar, naik