Pasardana.id – Wakil Direktur Utama Bank Mandiri, Alexandra Askandar meraih dua penghargaan bergengsi, yakni Impactful Woman Leader dan Impact on Green Initiatives Leadership, di ajang Kumparan Awards: Impact Makers 2024, yang digelar untuk memberikan apresiasi setinggi-tingginya kepada para pemberi